Thursday, 6 October 2016

CARA MENGHILANGKAN ATAU MENGATASI LAPTOP KITA BIAR TIDAK “ PREPAPING YOUR DESKTOP “. PADA WINDOWS 7



Berikut ini saya akan menyajikan tips – tips yang mungkin membantu..


Tips yang pertama akan saya buat adalah :

CARA MENGHILANGKAN ATAU MENGATASI LAPTOP KITA BIAR TIDAK “ PREPAPING YOUR DESKTOP “. PADA WINDOWS 7
Sebelum saya menulis tips ini saya mulanya pernah mengalaminya pada laptop saya. Sebagian data saya menghilang,  . walaupun sudah saya restart tapi tetap saja seperti  itu , tidak berubah. Setelah saya cari – cari di internet dan akhirnya saya berhasil mengembalikan laptop saya seperti semula dan data nya gak hilang.
Berikut ini langkah – langkah cara mengembalikan ke tampilan semula :
  1. Buka "Start Menu", Kemudian klik "Run", (atau cepatnya tekan tombol bergambar Windows di sebelah kiri tombo Spasi Anda + R). Ketikkan "regedit".
  2. Lalu buka "HKEY_LOCAL_MACHINE/SOFTWARE/MICOSOFT/WINDOWS NT/Current Version/Profile List". Disana akan ada dua Folder yang namanya sama, tetapi salah satu Folder berakhiran".bak", yang satunya lagi tanpa akhiran(Polos). Misal "Folder123", yang satunya "Folder123.bak"
  3. Pada Folder yang normal, tambahkan huruf/kata apa saja, sehingga namanya sedikit berubah (Misal : "Folder123" menjadi "Folder123r" atau "Folder1234" atau yang panjang "Folder 123Folder_Lama", tetapi setelahn itu jangan di hapus
  4. Pada Folder yang berakhiran ".bak", hanya perlu di hapus ekstensi ".bak" nya (Misal "Foder123.bak" menjadi "Folder123")
  5. Kemudian Restart Laptop Anda.
  6. Selesai
SEMOGA BERHASIL


0 komentar:

:) :( ;) :D ;;-) :-/ :x :P :-* =(( :-O X( :7 B-) :-S #:-S 7:) :(( :)) :| /:) =)) O:-) :-B =; :-c :)] ~X( :-h :-t 8-7 I-) 8-| L-) :-a :-$ [-( :O) 8-} 2:-P (:| =P~ :-? #-o =D7 :-SS @-) :^o :-w 7:P 2):) X_X :!! \m/ :-q :-bd ^#(^ :ar!

Post a Comment